About

VISI

Menjadi lembaga konsultasi dan pendampingan terpercaya dalam membangun ekosistem usaha yang berdaya saing, berintegritas, dan sesuai prinsip halal serta regulasi nasional.

MISI

  • Memberikan layanan konsultasi dan pendampingan sertifikasi halal yang profesional, cepat, dan terstandar.
  • Mendukung pelaku usaha dalam memenuhi regulasi dan meningkatkan daya saing melalui program pelatihan serta sertifikasi kompetensi.
  • Mengembangkan sistem manajemen usaha yang berbasis mutu, keamanan, dan keberlanjutan.
  • Membangun kemitraan strategis dengan lembaga sertifikasi, instansi pemerintah, dan asosiasi industri.
  • Mendorong penerapan nilai-nilai halal sebagai bagian dari budaya bisnis dan tanggung jawab sosial perusahaan.

Menjadi Mitra Anda dalam Mewujudkan Bisnis yang Sukses dan Bernilai

PT. Kompen Laban Trimitra adalah adalah mitra strategis bagi perusahaan dan pelaku usaha dalam membangun bisnis yang berdaya saing, berkelanjutan, dan bernilai. Kami percaya bahwa setiap bisnis memiliki potensi untuk tumbuh lebih besar ketika ditopang oleh strategi yang tepat, data yang akurat, dan proses yang terintegrasi. Karena itu, kami tidak sekadar memberikan layanan — kami menghadirkan solusi yang dapat diukur hasilnya.

Konsultasi Sertifikasi Halal

Kami memandu Anda menyusun Sistem Jaminan Produk Halal (SJPH), melengkapi dokumentasi, pelaksanaan audit internal, dan pengajuan sertifikasi.

Audit Internal Halal

Evaluasi menyeluruh terhadap proses produksi, bahan baku & prosedur Anda, untuk memastikan kesiapan sebelum audit eksternal.

Pelatihan Halal & Edukasi

Training untuk tim produksi, manajemen, kualitas & audit agar memahami standar halal, regulasi terbaru & praktik terbaik.

Konsultasi Lainnya

Kami juga mempunyai program-program manajemen ataupun broker lainnya selain penyedia layanan halal terpadu.

Hubungi Kami

0851 - 7777 - 7777

Layanan Sertifikasi Halal Terpercaya untuk Bisnis Anda

Kami adalah konsultan berpengalaman yang menyediakan layanan sertifikasi halal terpercaya untuk memastikan produk Anda memenuhi standar regulasi.

Fokus Layanan Kami

Kami mempunyai beberapa pelayanan untuk membantu Anda dalam proses sertifikasi Halal atauun lainnya baik berkaitan dengan produk halal ataupun bukan produk halal.

Sertifikasi Halal

Sertifikasi Halal

Konsultasi dan pendampingan sertifikasi (Halal, ISO, BNSP, dan lainnya)

Pelatihan SDM

Pelatihan SDM

Pelatihan dan pengembangan SDM berbasis kompetensi

Manajemen Mutu

Manajemen Mutu

Penyusunan sistem manajemen mutu dan keamanan pangan

Audit Kepatuhan

Audit Kepatuhan

emetaan rantai pasok dan audit kepatuhan usaha

Digitalisasi Sistem

Digitalisasi Sistem

Digitalisasi layanan dan sistem informasi sertifikasi